Cosplayer Top di Jepang Ungkap Penghasilannya di Komentar Netizen Twitter

<b>Lifepod.id</b> - Dunia internet memang tempat yang sangat bagus untuk bersosialisasi namun sekaligus menjadi tempat kejam yang juga bisa membuat penggunanya geram. Hal ini baru saja terjadi pada cosplayer terkenal Jepang, Enako.

Cosplayer Top di Jepang Ungkap Penghasilannya di Komentar Netizen Twitter
Foto : Enako, Cosplayer Jepang

Banyak netizen twitter yang menanyakan mempertanyakan bisnis Enako atau menanyakan tentang pacar yang  membuatnya sedikit diremehkan di platform tersebut. 

 

 

Karena sepertinya ia sudah geram karena aksi meremehkan netizen padanya, Enako pun akhirnya menjawab komentar netizen tersebut.

"Apa arti bisnis bantal ketika Anda memiliki banyak pekerjaan? Apa yang kamu ketahui tentang aku? Apakah Anda tahu apa jadwal hari atau minggu saya?
Saya pikir saya bertambah karena saya selalu ingin mendapatkan lebih banyak pekerjaan dan saya mengambil cuti untuk berurusan dengan pekerjaan dengan keinginan saya sendiri. Dengan kekuatan saya sendiri, saya menghasilkan lebih dari 30 juta pendapatan tahunan." Tulis Enako

Secara terang-terangan ia juga membalas komentar nyinyir netizen. Bahkan ia juga mengatakan jikaia ingin bekerja untuk menghasilkan JPY60 Triliun meskipun dia juga menyadari bahwa hal tersebut tidak realistis.
 

Baca Juga : Volume Terakhir Manga “Haikyuu” Dijadwalkan Rilis November 2020

Baca Juga : Gak sabar! Berikut 7 Film Anime yang Akan Rilis di 2020